Kasus Stunting di Kota Jambi, Wali Kota Syarif Fasha: Ini Musuh Bersama yang Harus Diatasi

Kasus Stunting di Kota Jambi, Wali Kota Syarif Fasha: Ini Musuh Bersama yang Harus Diatasi

Kasus Stunting di Kota Jambi, Wali Kota Syarif Fasha: Ini Musuh Bersama yang Harus Diatasi-Ist/jambi-independent.co.id-

"Termasuk TNI dengan program bapak asuhnya," timpalnya.

Fasha mengucapkan terima kasih, kepada yang sudah menjadi pejuang-pejuang stunting. Dirinya berharap stunting ke depan nanti bukan musuh bersama lagi. Ini agar tidak menjadi ancaman bagi anak dan cucu semuanya.

BACA JUGA:Satukan Pemahaman Terkait Chattra Candi Borobudur, Kemenag Gandeng Jurnalis 

BACA JUGA:Pimpin Apel Pembukaan Lat Pra Ops Mantab Brata 2023-2024, Ini Pesan Wakapolda Jambi

“Mudah-mudahan semua calon-calon ibu akan sudah pintar bagaimana mengatasi masalah stunting ini, nanti yang penting adalah mengenai edukasi semua calon-calon Ibu,” pungkas Fasha.

Sebelumnya saat kunjungan Deputi Bidang Pengendalian Penduduk BKKBN Pusat, Dr Bonivasius Prasetya Ichtiarto beberqpa waktu lalu, senada dengan Walikota Jambi, bahwa stunting ini adalah perang bersama.

Dirinya pun menganalogikan bahwa stunting ini bukan sekedar program pemerintah semata, tetapi sebagai program bangsa. Di mana, selama bangsa ini masih ada maka selama itulah harus secara bersama mengentaskan stunting.

“Kita butuh betul-betul kolaborasi semua stakeholder terkait, swasta, akademisi, tokoh masyarakat dan lainnya. Bahwa stunting ini bukan program pemerintah tapi program bangsa kita,” jelasnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: