Belum Banyak yang Tahu, Ini Manfaat Tidur dengan Mematikan Lampu, Bisa Hindari Penyakit Kronis

Belum Banyak yang Tahu, Ini Manfaat Tidur dengan Mematikan Lampu, Bisa Hindari Penyakit Kronis

Manfaat tidur dengan lampu dimatikan -Foto : ilustrasi-Net

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ini Manfaat tidur dengan lampu dipadamkan. Bisa hindari penyakit kronis loh. Dan manfaat ini ternyata belum banyak yang mengetahuinya.

Banyak orang yang tidur dengan cara lampu dipadamkan atau menggunakan lampu tidur khusus yang cahayanya lebih redup.

Namun ada juga orang yang harus tidur dengan lampu yang terang benderang. Karena tidak bisa tidur dengan kondisi yang gelap atau mati lampu.

Namun, tahukah Anda bahwa tidur dengan lampu dipadamkan memiliki manfaat yang besar bagi tubuh loh. Khususnya untuk kesehatan tubuh. 

BACA JUGA:Ternyata Ada Dampak Negatif Jika Sering Dengarkan Keluhan

BACA JUGA:Pastikan Ketersediaan dan Harga, Pj Wali Kota Jambi Sri Purwaningsih Blusukan ke Pasar dan Pergudangan

Bahkan,tidur dengan lampu dipadamkan bisa menghindari Anda dari penyakit kronis. Berikut manfaat tidur dengan lampu dipadamkan :

1. Melancarkan Produksi Melatonin dalam Tubuh

Tidur dalam keadaan gelap pada dasarnya akan meningkatkan kualitas tidur dengan cara mengatur produksi melatonin dalam tubuh. Intinya kandungan ini lah yang akan  menyelaraskan siklus tidur-bangun alami tubuh kamu, mendukung kesehatan keseluruhan, dan mungkin memiliki potensi untuk memperpanjang umur kamu.

Melatonin dapat melindungi sel dari kerusakan oksidatif yang terkait dengan proses penuaan, termasuk gangguan kardiovaskular dan neurodegeneratif.

Yang tidak kalah pentingnya, melatonin memiliki sifat anti-inflamasi, menjadikannya agen yang menjanjikan dalam mencegah gangguan inflamasi. 

BACA JUGA:Kematian Mahasiswi asal Kota Sungai Penuh Ternyata Akibat Aborsi, Polisi Temukan Janin

BACA JUGA:8 Treatment yang Cocok untuk Mengatasi Bopeng

Disebabkan karena peradangan kronis cenderung meningkat seiring bertambahnya usia dan tidur dalam kegelapan untuk mengatur produksi melatonin dapat memberikan manfaat yang signifikan, terutama bagi orang dewasa yang lebih tua.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: