Apakah Pemerintah Jadi Naikkan Harga BBM Non Subsidi? Ini Kata Menteri BUMN Erick Thohir

Apakah Pemerintah Jadi Naikkan Harga BBM Non Subsidi? Ini Kata Menteri BUMN Erick Thohir

Pemerintah tidak menaikkan harga BBM non subsidi.-ist/jambi-independent.co.id-

Fahmy menyampaikan, keputusan tidak naiknya harga BBM, terutama untuk jenis nonsubsidi tidak akan membebani keuangan negara.

Pasalnya, lanjut Fahmy, pemerintah kini tidak lagi memberikan kompensasi kepada Pertamina saat menetapkan harga BBM nonsubsidi di bawah harga pasar. 

BACA JUGA:Viral 2 Pemuda Keluarkan Badan saat Mobil Melaju di Tol Bali Mandara, Netizen: Kok Sunroofnya di Samping?

BACA JUGA:Mau Cari HP Harga Murah? Cek Nih Harga 7 HP POCO Terbaru Februari 2024, Mulai dari Rp1,3 Jutaan

"Setelah diputuskan bahwa itu merupakan strategi Pertamina maka beban itu akan berkurang karena negara tidak perlu lagi memberikan kompensasi," kata Fahmy. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: