Pimpin Penilaian Lurah Berprestasi, Pj Wali Kota Jambi Harap Lurah dan TP-PKK Tingkatkan Kinerja dan Inovasi

Pimpin Penilaian Lurah Berprestasi, Pj Wali Kota Jambi Harap Lurah dan TP-PKK Tingkatkan Kinerja dan Inovasi

Pj Wali Kota Jambi Harap Lurah dan TP-PKK Tingkatkan Kinerja dan Inovasi-Ist/jambi-independent.co.id-

“Tentu nanti akan di kompilasi karena ada 4 juri tadi kami, hasil akhirnya akan di olah oleh tim. Kita berharap hasil dari kegiatan siang ini nanti kita akan dapat temukan satu Lurah yang bisa menjadi teladan bagi teman teman di 67 kelurahan lainnya, dan paling tidak dari 5 Lurah ini yang sudah berprestasi di Kota Jambi bisa di replikasikan atau di tiru oleh teman-teman para Lurah lainnya, ini lah upaya dari Pemerintah Kota Jambi untuk terus memotivasi para lurah supaya terus berkreasi, berinovasi dengan memastikan pelaksanaan pembangunan dalam kontribusinya membangun Kota Jambi lebih baik kedepannya,” harap Sri.

Proses penilaian yang transparan dan ketat ini merupakan upaya dari Pemerintah Kota Jambi untuk mendorong inovasi dan kreativitas para lurah dalam memastikan pembangunan dan kebersihan lingkungan Kota Jambi terus terjaga dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: