Gubernur Al Haris Resmi Membuka Festival Batanghari, Mendorong Ekonomi dan Mengangkat Budaya Jambi
Gubernur Al Haris Resmi Membuka Festival Batanghari, Mendorong Ekonomi dan Mengangkat Budaya Jambi-Ist/jambi-independent.co.id-
"Festival ini akan meningkatkan kunjungan wisatawan dan menggerakkan UMKM di Jambi," tutupnya.
Penghargaan dari Kementerian Pariwisata
Adyatama Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Ahli Utama Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Nia Niscaya, menyampaikan bahwa dua event dari Jambi masuk dalam kalender KEN setelah melalui penilaian ketat.
"Kami akan memberikan piagam penghargaan kepada Provinsi Jambi," ujarnya. Nia juga menekankan bahwa kuliner Jambi mendukung pariwisata dan menampilkan produk kreatif masyarakat.
Penyerahan Sertifikat
Gubernur Al Haris bersama Nia Niscaya menyerahkan sertifikat kepada Pj. Wali Kota Jambi, Pj. Bupati Merangin, dan Pj. Bupati Kerinci atas peningkatan pariwisata di daerah mereka.
BACA JUGA:Pinjaman KUR Mandiri Rp 200 Juta Cicilan Hanya Rp 3 Jutaan Perbulan, UMKM Diperioritaskan!
BACA JUGA:Miliki RAM Besar, Ini 3 Rekomendasi HP Oppo dengan Kamera Setara DSLR
Pembukaan Festival Batanghari ini juga dihadiri oleh Anggota DPR RI Drs. H. Hasan Basri Agus (HBA), para bupati/wali kota se-Provinsi Jambi, perwakilan dari provinsi tetangga, Sekda Provinsi Jambi Sudirman, unsur Forkopimda Provinsi Jambi, OPD Provinsi Jambi, Kepala Dinas Pariwisata kabupaten/kota se-Provinsi Jambi, serta tamu undangan lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: