Gelar Simulasi Sispamkota untuk Pengamanan Pilkada 2024, Ini Pesan Wakapolda Jambi
Simulasi sispamkota untuk pengamanan Pilkada 2024 di Jambi, oleh Polda Jambi, Senin 27 Agustus 2024.-ist/jambi-independent.co.id-
"Ingatkan masyarakat untuk Pilkada Serentak 2024 ini dapat terlaksana dengan aman, damai dan kondusif dengan kekreatifan personel," ucap Irjen Rusdi.
BACA JUGA:Pimpin Transformasi Berkelanjutan, Dirut PLN Raih Penghargaan The Prominent CEO of The Year
BACA JUGA:Bangun Sinergi Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi dan BI Perwakilan Jambi Gelar GNPIP
Kapolda Jambi juga berpesan agar dalam managemen modern saat ini tidak ada organisasi yg berkerja sendiri.
Harus berkoordinasi dengan KPU, Bawaslu, Pemda, TNI dan ini harus dilaksanakan dengan baik.
"Laksanakan kegiatan cooling system terhadap tokoh-tokoh masyarakat, edukasi masyarakat dengan tatap muka maupun dengan media sosial dan platform lainnya," kata dia.
Ini agar masyarakat tidak terprovokasi isu-isu negatif serta koordinasi dengan penyelenggara pemilu.
BACA JUGA:Partai Golkar Resmi Dukung Al Haris-Abdullah Sani di Pilgub Jambi 2024
BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga HP Oppo A58 NFC, Cek Disini Kelebihan dan Kekurangannya
"Serta terus jaga Marwah Institusi dengan netralitas Polri pada Pilkada Serentak 2024 sebagai anggota Polri," pesan Irjen Rusdi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: