Lagi Merencanakan Liburan? Inilah Fasilitas di Rest Area Tol Semarang Solo KM 429, Nyaman Banget
Salah satu fasilitas di Rest Area KM 429 tol Semarang Solo.-ist/jambi-independent.co.id-
Fasilitas terakhir, ada bengkel untuk perbaikan ban, pengisian angin pada ban, atau servis skala kecil. Bengkel ini bisa Anda manfaatkan untuk mengecek kembali kondisi kendaraan apakah kondisi kendaraan masih prima setelah melakukan perjalanan, atau perlu tindakan perbaikan.
BACA JUGA:Konflik Ukraina dan Rusia, Rupiah Melemah
Sedangkan Rest Area KM 429B merupakan rest area dengan tipe C yang berarti memiliki fasilitas yang lebih sederhana dibandingkan Rest Area KM 429 A.
Untuk fasilitas Rest Area KM 429B sendiri tidak memiliki fasilitas SPBU dan bengkel. Sedangkan fasilitas lainnya hampir sama dengan Rest Area KM 429A, namun dari segi bangunannya lebih kecil.
Bagi Anda yang ingin mencoba fasilitas dari Rest Area KM 429, maka Anda perlu memastikan kondisi kendaraan Anda prima sebelum mengunjungi rest area tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: