Mendikti Satryo Didemo Ratusan ASN, Buntut Pemberhentian Mendadak Salah Satu Pegawai

Mendikti Satryo Didemo Ratusan ASN, Buntut Pemberhentian Mendadak Salah Satu Pegawai

Aksi damai yang digelar ASN Dirjen Dikti Kemendiktiksaintek.-ANTARA-

Terkait pemberhentian pegawai, Togar juga menyebutkan hal tersebut tidak dilakukan secara mendadak.

"Tidak sejauh itu, dalam penataan ada tingkat layanan dan mutu yang harus dijamin oleh bagian atau individu. Ada perbedaan dan tentu aplikasi penghargaan dan pembinaan," tutur Togar M Simatupang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: