Kesempatan Berkarir, Ini Lowongan Kerja Ajinomoto Indonesia

Kesempatan Berkarir, Ini Lowongan Kerja Ajinomoto Indonesia

Cek informasi lowongan kerja Ajinomoto Indonesia.-ist/jambi-independent.co.id-

BACA JUGA:Siswa Keroyok Teman Sendiri di SMAN 1 Kerinci, Korban Masuk Rumah Sakit, 4 Pelaku Diamankan

- Berkoordinasi dengan agensi, fungsi lain, atau pihak terkait untuk melakukan aktivasi merek (ATL, BTL, aktivitas digital).

Syarat:

- Latar Belakang Pendidikan: Sarjana (S1) semua jurusan, diutamakan jurusan Science

- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 (satu) tahun di bidang pengembangan produk dan pengembangan pemasaran.

Kemampuan Personal :

- Mampu berkomunikasi secara aktif dalam bahasa Inggris (tingkat bahasa Inggris bisnis)

BACA JUGA:Sidak ke Panti Sosial Harapan Mulya Talang Bakung, Gubernur Jambi Al Haris Soroti Minimnya Jumlah Petugas Jaga

BACA JUGA:Gubernur Al Haris Lantik Kepala Biro Organisasi dan Kepala Biro Perekonomian yang Baru

- Memiliki kemampuan analitis dan logis yang kuat dalam memecahkan masalah, berpikir kreatif, inisiatif dan tindak lanjut, serta menetapkan prioritas

- Memiliki komunikasi yang baik dan dapat bekerja baik secara individu maupun dalam tim

- Orang yang cepat belajar, memiliki ketelitian dan inisiatif yang tinggi

- Diutamakan yang bisa mengoperasikan Microsoft Office: Excell, Powerpoint, word, dll.

Kemampuan Teknis :

- Memahami kerangka kerja pengembangan produk dan memiliki pengalaman menangani pengembangan produk, termasuk riset pasar/konsumen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: