Bosan dengan Sop Buah yang Itu-itu Saja? Berikut Ide Kreasi Sop Buah yang Cocok untuk Buka Puasa

Bosan dengan Sop Buah yang Itu-itu Saja? Berikut Ide Kreasi Sop Buah yang Cocok untuk Buka Puasa

Kreasi sop buah untuk buka puasa bulan Ramadan.-ist/jambi-independent.co.id-

2 sendok makan jahe segar cincang

3 sendok makan madu

½ cangkir jus nanas

BACA JUGA:Minyak Ilegal dari Senami, Rencananya Bakal Diolah di Bayat Sumatera Selatan

BACA JUGA:Banjir di Sarolangun Mulai Surut, Polisi Bantu Bersih-bersih Masjid Desa

Cara membuat:

1. Sisihkan 20 potong semangka untuk hiasan.

2. Blender sisa semangka (dari yang sudah disisihkan tadi), mentimun, paprika merah, bawang bombai, lada jalapeno, jus lemon, minyak zaitun, 3 sendok makan mint segar, jahe, madu, dan jus nanas selama sekitar 30 detik.

3. Adonan harus tercampur dengan baik, tetapi tetap memiliki tekstur.

4. Setelah itu, tuang ke dalam wadah atau mangkuk besar dan dinginkan di kulkas selama 1 jam.

5. Jika sudah dingin, sajikan dalam mangkuk dan hiasi setiap mangkuk dengan beberapa potongan semangka yang disisihkan tadi, serta 2 daun mint kecil.

BACA JUGA:Pemkot Jambi Resmi Atur Jam Kerja ASN Selama Ramadan 1446 H, Begini Rinciannya!

BACA JUGA:Banjir Landa Kabupaten Sarolangun, Polsek Limun Ikut Terendam, Kapolres Sarolangun Cek Titik Banjir

3. Green Gazpacho 

Bahan:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: