Waspada, Ini 6 Efek Samping Makan Buah Mangga Berlebihan
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Manisnya buah mangga membuat siapa saja yang memakannya akan ketagihan.
Ditambah lagi, buah mangga bisa diolah menjadi banyak makanan.
Namun, jika buah mangga dikonsumsi berlebihan, akan ada sederet dampaknya bagi kesehatan tubuh.
Jadi, teruntuk kamu pencinta buah mangga harus waspada. Jangan terlalu banyak konsumsi buah mangga.
BACA JUGA: Musim Mudik Lebaran, Ini 3 Jenis Usaha yang Bakal Meraup Untung
BACA JUGA: Puncak Arus Mudik Lebaran Sopir Travel dan Pengendara Diminta Lebih Waspada Berkendara
Ini 6 efek samping dari makan buah mangga berlebih, dikutip dari jpnn.com.
1. Tinggi Gula
Mangga populer karena rasanya yang manis dan asam, tetapi buahnya mengandung gula dalam jumlah tinggi yang bisa berdampak buruk bagi penderita diabetes.
Mangga bisa menyebabkan kenaikan kadar gula darah, jadi jika Anda adalah penderita diabetes maka kamu perlu memeriksakan diri ke dokter sebelum mengonsumsi mangga.
2. Menyebabkan Diare
Terlalu banyak mengonsumsi mangga bisa mengiritasi usus Anda karena mengandung serat yang tinggi.
BACA JUGA: Ini Dia, 3 Jenis Obat Aman Atasi Jerawat
BACA JUGA: Stres? Atasi dengan 5 Sayuran Sehat Ini
Setiap buah yang memiliki kandungan serat tinggi berpotensi menyebabkan diare.
Oleh karena itu, Anda perlu menahan diri untuk tidak makan mangga secara berlebihan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: