Asyik, Ini 5 Tol Trans Sumatera yang Rampung Tahun 2024, Tol Jambi-Palembang Kapan?

Rabu 25-01-2023,11:12 WIB
Editor : Gita Savana

2.Ruas Tol Indrapura-Kisaran

Ruas tol Indrapura-Kisaran progresnya telah mencapai 78 persen.

Ada dua seksi yang bakal rampung pada ruas tol Indrapura-Kisaran.

Kedua seksi itu sepanjang 47 kilometer.

Di tahun 2024 ini, yang bakal rampung di kedua sesi, ialah ruas Seksi 1 Tol Indrapura-Kisaran dan Seksi 2 Tol Indrapura-Kisaran. 

 BACA JUGA:7 Jurusan Dari Lulusan S1 Ini Miliki Kesempatan Besar di Seleksi Penerimaan CPNS 2023, Cek Jurusan Kamu

BACA JUGA:Inilah 9 Wisudawan Terbaik Unja pada Wisuda ke-102, Predikat Cumlaude Dapat Beasiswa

3. Ruas Tol Pekanbaru-Padang (segmen Pekanbaru-Pangkalan) 

Pada ruas ini baru satu seksi yang sudah operasi yaitu Seksi 1 Tol Pekanbaru-Bangkinang diresmikan Presiden RI Jokowi 4 Januari 2023 lalu. 

Di tahun 2024 ini, Hutama Karya menargetkan pada ruas ini, ada Seksi 2 Tol Bangkinang-Pangkalan yang bisa rampung 2024. 

Tol Pekanbaru-Padang (Seksi Bangkinang-Pangkalan) sepanjang 24,7 kilometer progres konstruksinya sudah mencapai 73%.

Nah, pada ruas tol Pekanbaru-Padang ini ada seksi yang belum mulai pembangunan, yaitu adalah Seksi 3 Tol Pangkalan-Sicincin (Kepalo Hilalang).

BACA JUGA:Wow, Nasib 4 Shio Ini Bakal Berubah Drastis di Tahun 2023 

BACA JUGA:Harga BBM di Jambi Turun Rp2.150/Liter, Simak Daftar Harga Pertalite-Pertamax 25 Januari 2023

Kemudian, Seksi 4 Tol Padang-Sicincin (Kapalo Hilalang) Sta 0+200 dan Seksi 5 Tol  Padang-Sicincin (Kapalo Hilalang) sta 4+200. 

4. Ruas Tol Sigli-Banda Aceh

Kategori :