Harga BBM di Jambi turun setelah adanya penyesuaian harga BBM dari pemerintah.
BACA JUGA:Truk Batu Bara Masuk Kota Jambi, Wali Kota Jambi Syarif Fasha: Seolah Pengusaha Batu Bara Berkuasa
BACA JUGA:Jadi Panjang, Pengerusakan Kaca Pintu Rumah Sakit Islam Arafah Dilaporkan ke Polisi
Harga BBM turun ini berlaku di semua SPBU di Indonesia, termasuk di Provinsi Jambi.
Namun memang, harga BBM turun di Indonesia ini, berbeda pada tiap daerah di Indonesia.
Nah, harga BBM turun di Jambi dan di daerah lain juga berbeda.
Lantas berapa harga pertamax dan pertalite di Jambi?
BACA JUGA:Inilah 9 Wisudawan Terbaik Unja pada Wisuda ke-102, Predikat Cumlaude Dapat Beasiswa
BACA JUGA:Asyik, Ini 5 Tol Trans Sumatera yang Rampung Tahun 2024, Tol Jambi-Palembang Kapan?
Simak dulu penjelasan mengenai harga BBM terbaru hari ini.
Adapun jenis BBM yang turun harga di Jambi ialah pertamax, pertamax turbo, dexlite, dan pertamina dex.
Di mana, sebelumnya harga Pertamax Turbo Rp 15.500/liter dan kini menjadi Rp14.350/liter.
Kemudian, harga pertamax di Jambi saat ini Rp13.050/liter, sebelumnya Rp14.200/liter.
BACA JUGA:Brandon Assamariyyun
BACA JUGA:Wali Kota Sungai Penuh Ahmadi Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Koto Keras
Selanjutnya, untuk harga Dexlite sebelumnya Rp 18.650/liter, kini menjadi 16.500.