Srikandi SMSI Pimpin Ekspedisi Geopark Kaldera Toba, Kadisbudpar Sumut: SMSI Percepat 6 Rekomendasi UNESCO

Sabtu 04-02-2023,14:48 WIB
Editor : Gita Savana

Dalam urusan pekerjaan, perempuan ini tampaknya tidak kenal lelah. 

BACA JUGA:12 Dokter Spesialis RS Sungai Penuh Dirumahkan, Menteri Kesehatan Minta Dinkes Sungai Penuh Bertindak

BACA JUGA:Target PKB Samsat Kerinci Rp 42 Miliar, Masnyarakat Baiknya Manfaatkan Diskon Pajak

Dalam mempersiapkan ekspedisi dia memimpin rapat hingga larut malam pada Jumat 3 Februari 2023 di sebuah hotel di Tarutung yang berhawa sejuk. 

Dia memaparkan rute perjalanan ekspedisi Toba dan rangkaian acaranya dengan detil. 

Para tokoh, sesepuh, ahli bumi dan wisata sudah dipersiapkan di lokasi. 

“Mereka adalah narasumber yang baik,” kata Erris dalam rapat yang juga dihadiri Ketua Umum SMSI Firdaus dan Sekretaris Jenderal SMSI Mohammad Nasir.

BACA JUGA:Trending di Twitter, Jadi Tren Baru Nikah di KUA, Ini Syarat Lengkap Nikah di KUA Lebih Mudah dan Gratis

BACA JUGA:Diserbu Penonton dan Viral, Ini 5 Alasan Harus Nonton Film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang, Bawa Tissue Ya

Terkait ekspedisi Toba yang diselenggarakan SMSI, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Sumatera Utara, Zumri Sulthony, General Manager Badan Pelaksana Geopark Kaldera Toba (BP-GKT) mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi. 

“Ini memang yang menjadi tujuan kita yang utama, mendukung keberadaan Geopark Kaldera Toba, sebagai bagian dari UNESCO Global Geopark (UGG), atau penghargaan dan predikat sebagai taman warisan bumi yang diberikan UNESCO-PBB ke Sumut," ujar Zumri.

Sekarang, kata Zumri, fokusnya adalah melaksanakan 6 rekomendasi UNESCO untuk pengembangan GKT. 

Keenam rekomendasi tersebut, juga untuk kesiapan mengikuti revalidasi GKT. 

BACA JUGA:Wartawan Ditembak OTK, Kapolda Langsung Beri Atensi, Begini Kronologinya

BACA JUGA:Weekend Waktunya Beli Emas Nih, Harga Kembali Turun, Cek Update Harga Emas Hari

Sebab setiap 4 tahun sekali, predikat kita sebagai UGG dievaluasi UNESCO. 

Kategori :