Keuangan Makin Aman Terkendali, Ini Tips dan Rumus Menabung Tiap Bulan, Simple dan Tak Memberatkan

Minggu 15-10-2023,06:48 WIB
Reporter : Jambi-independent.co.id
Editor : Surya Elviza

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ini tips dan rumus menabung tiap bulan. Jika rumah ini And aplikasikan, maka kondisi keuangan Kamu akan aman terkendali. 

Dengan tips dan rumah menabung tiap bulan ini, Anda akan mendapatkan informasi yang akurat bagaimana cara Anda menyisihkan uang bulanan Anda ke tabungan dengan cara yang Simple dan tak memberatkan.

Sebab, mengelola keuangan pribadi dengan baik adalah langkah penting dalam mencapai tujuan finansial Anda, termasuk menabung untuk masa depan. 

Meskipun menabung kadang terasa sulit, Anda dapat memanfaatkan rumus-rumus sederhana yang membantu Anda merencanakan dan mengukur kemajuan dalam menabung.

BACA JUGA:Atasi Lemas karena Kurang Darah, Konsumsi 7 Bahan Alami Ini untuk Atasi Anemia

BACA JUGA:Polri Mutasi dan Rotasi Jabatan, Dankorbrimob dan 6 Kapolda Berganti, Termasuk Kapolda Jatim

Ini tips dan rumah menabung tiap bulan agar keuangan Anda terkendali :

1. Rumus Menabung dengan Target Waktu:

- Jumlah yang Ditabung = Target Tabungan / Jumlah Bulan yang Dibutuhkan

Rumus ini berguna jika Anda memiliki target tabungan dalam waktu tertentu. Dengan menghitung jumlah yang perlu Anda tabung setiap bulan, Anda dapat mencapai tujuan tabungan Anda dalam batas waktu yang telah ditentukan.

Contoh:

- Anda ingin menabung Rp 10.000.000 dalam waktu 12 bulan.

- Jumlah yang Ditabung = Rp 10.000.000 / 12 = Rp 833.333

Anda perlu menabung Rp 833.333 setiap bulan selama 12 bulan untuk mencapai target tersebut.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Dir Pamobvit Polda Jambi Mutasi ke Baharkam Polri, Ini Penggantinya

Kategori :