Bang Jago yang Tampar Supir Transjakarta Siap-siap, Manajemen Tempuh Jalur Hukum

Bang Jago yang Tampar Supir Transjakarta Siap-siap, Manajemen Tempuh Jalur Hukum

Pengemudi mobil tampar sopir Transjakarta -Jakinfo_/instagram-Instagram.com

"Gua udah masuk setengah di sini. Harusnya lu mikir pake otak lu," balas pengemudi mobil itu lagi. 

Pria tersebut kemudian meluapkan kekesalannya dengan menampar atau mengeplak kepala sopir Transjakarta itu.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kecelakaan di Simpang Rimbo, 1 Orang Tewas dengan Kondisi Mengenaskan 

BACA JUGA:Dosen Unja yang Jadi Korban Kecelakaan di Simpang Rimbo, Sempat Terseret Tronton

Video tersebut mendapatkan tanggapan dari netizen.

Salah satunya akun @agskprmn yang menuliskan, ‘Polisi ya? Udah pangkat bintang berapa?’.

Selain itu juga akun @mfaras29 menuliskan, ‘ditunggu ya kualifikasi nya bang galak, jangan minta maaf yaak’.

Sedangkan akun @rie.andromeda menuliskan, ‘BOBROK MORAL & AKHLAK .. Siap-siap cuy bentar lg ente Viral dan dipanggil ... (bkn dipanggil Yg Maha Kuasa) Yee’.

BACA JUGA:Harga Emas Turun Tajam, Keuntungan 3 Hari Anjlok  

BACA JUGA:G20 Kenalkan Keanekaragaman Budaya Indonesia kepada Dunia

Sebelumnya, aksi pemukulan sopir Bus Transjakarta tersebut dibagikan oleh akun instagram jakinfo_, yang dilihat jambi-independent.co.id, pada Sabtu 27 Agustus 2022.

Dalam keterangan video tersebut, disebutkan bahwa seorang pengendara mobil tidak terima dan marah-marah kepada sopir busway. 

Pengendara mobil tersebut marah-marah hingga 'mengeplak' atau memukul sopir busway lantaran mobil tersebut sempat serempet body transjakarta.

Dalam video terlihat, pengendara mobil yang mengenakan baju berwarna krem itu tampak mendatangi sopir busway dengan raut wajah penuh amarah.

BACA JUGA:Ini Nama Gelar Adat Melayu Jambi Mendagri Tito Karnavian dan Jaksa Agung ST Burhanudin 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id