Apa Penyebab Kulit Jerawatan? Ini Penjelasan Dokter

Apa Penyebab Kulit Jerawatan? Ini Penjelasan Dokter

tips menghilangkan bekas jerawat -Pixabay/jambi-independent.co.id-Pixabay.com

Jerawat dapat dialami semua usia, antara usia 1-12 bulan, usia remaja, hingga dewasa.

Angka kejadian pada usia remaja lebih tinggi pada laki-laki, akan tetapi pada usia dewasa lebih banyak dialami perempuan.

BACA JUGA:Hari Ini, Polda Jambi Bagikan 1.600 Paket Sembako, untuk Warga Terdampak Kenaikan Harga BBM 

BACA JUGA:2 Atlet Pengrov Perbakin Jambi Lolos Seleksi Design Besar Olahraga Nasional

Tingkat prevalensi jerawat adalah 64 persen pada usia 20-an, 43 persen di usia 30-an dan 1-7 persen di usia 50 tahun ke atas.*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: genpi.co