7 Jurusan Dari Lulusan S1 Ini Miliki Kesempatan Besar di Seleksi Penerimaan CPNS 2023, Cek Jurusan Kamu
7 jurusan paling banyak dibuka di CPNS-Foto : Ilustrasi-Pixabay
Jurusan Teknik memiliki prospek yang cukup banyak untuk mengisi posisi jabatan di Kementerian PUPR, Pemda, Basarnas, dan BSSN sebagai seorang PNS.
Adapun jurusan yang dimaksud melingkupi lulusan S1 Teknik Perkapalan, Teknik Mesin, Teknik Elektro, dan Teknik Sipil.
Demikian 7 jurusan untuk lulusan S1 yang dibutuhkan dalam seleksi CPNS tahun ini. *
Artikel ini juga tayang di jabarekspress.com
Dengan judul kesempatan besar seleksi cpns 2023 membutuhkan 7 jurusan dari lulusan S1 ini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: jabarekspress.com