Harga BBM di Jambi Turun Rp2.150/Liter, Simak Daftar Harga Pertalite-Pertamax 27 Januari 2023

Harga BBM di Jambi Turun Rp2.150/Liter, Simak Daftar Harga Pertalite-Pertamax 27 Januari 2023

Pengisian BBM di salah satu SPBU di Jambi-Humas Pertamina untuk jambi-independent.co.id-

Di dalam revisi itu disebut-sebut ada kriteria kendaraan yang nantinya masih diperbolehkan menggunakan Pertalite.

Diantaranya yakni untuk roda empat plat hitam yakni dengan spesifikasi mesin 1.500 CC ke bawah dan roda dua 250 cc ke bawah.

"Pemerintah akan melakukan revisi dari Perpres 191 mengenai kriteria kendaraan yang menggunakan subsidi BBM," katanya.

Warga di Kota Jambi Senang 

Salah seorang ibu rumah tangga di KotaJambi ini mengatakan, dengan adanya harga BBM di Jambi turun Rp2.150/liter, sangat berdampak baik.

BACA JUGA:Kuliner Khas Palembang, Ini 5 Rekomendasi Mie Celor Nikmat di Palembang, Jangan Sampai Ketinggalan 

BACA JUGA:Waduh! Aset Banyak Hilang, Pemkab Sarolangun Rugi Ratusan Juta

“Iyo, lumayan lah, biso untuk beli garam. Kalua 5 liter, la Rp10ribu, uangnyo biso buat beli sarapan anak,” katanya, saat dijumpai jambi-independent.co.id,yang tengah mengisi BBM di salah satu SPBU di Kota Jambi.

Namun, Fitri mengakui, dirinya belum pernah mengisi BBM yangturun harga tersebut.

“Kalau dengar ado info hargo BBM turun pasti senanglah, tapi sekarangni kami masih beli pertalite Rp10 ribu/liter, belum ada perubahan,” tandasnya.*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: