Hari Ini, Dibuka Pendaftaran Mudik Gratis dari PT Jasa Marga, Dapat Uang Saku Loh
Ayo ikuti program mudik gratis dari PT Jasa Marga.-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com
- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP).
- Program ini diperuntukkan bagi pekerja yang menunjang aktivitas perusahaan di Jabodetabek beserta keluarga, serta masyarakat sekitar jalan tol PT Jasa Marga (Persero) Tbk yang membutuhkan.
BACA JUGA:Cinta Diputus, Pelajar Merangin Ini Langsung Sebar Video Porno Sang Pacar
- Keberangkatan hanya berlaku dari Kantor Pusat Jasa Marga di Jakarta Timur ke Kota Tujuan.
- Setiap kepala keluarga hanya dapat mendaftarkan maksimal 5 orang anggota keluarga.
- Pendaftaran harus melalui proses registrasi dan dapat dihentikan sewaktu-waktu oleh pihak Jasa Marga jika diperlukan.
Selain mendapatkan tiket mudik gratis, peserta juga akan mendapatkan sejumlah manfaat seperti kaos, konsumsi (makanan, snack, air mineral), serta uang saku.
BACA JUGA:Update Rekapitulasi KPU Hasil Pilpres 2024 di 33 Provinsi, Prabowo Gibran Duduki Urutan Pertama
BACA JUGA:Ikuti Cara Ini, Tips Memasak Peyek Kacang agar Tak Gampang Melempem
Selain itu, tersedia juga buku bacaan anak-anak di setiap bus. Tersedia buku bacaan anak-anak di setiap bus
Rute Perjalanan Mudik Gratis Jasa Marga Group 2024
Rute Jalur Utara:
Semarang
Rute: Jakarta - Brebes - Tegal - Pemalang - Pekalongan - Semarang (Terminal Terboyo).
Solo
Rute: Jakarta - Salatiga - Boyolali - Kartosuro - Solo (Terminal Tirtonadi)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: