KPK Periksa Mantan Kepala Divisi PT Taspen, Kasus Dugaan Korupsi Investasi Fiktif

KPK Periksa Mantan Kepala Divisi PT Taspen, Kasus Dugaan Korupsi Investasi Fiktif

Kepala Bagian Pemberitaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Ali Fikri-ist/jambi-independent.co.id-

Dalam upaya pengumpulan bukti, KPK telah melakukan penggeledahan di tujuh lokasi, termasuk rumah-rumah di berbagai wilayah Jakarta serta kantor PT Taspen (Persero).

Penggeledahan tersebut menghasilkan sejumlah bukti berupa dokumen-dokumen investasi keuangan, alat elektronik, dan uang dalam pecahan mata uang asing.

BACA JUGA:Ibu Wajib Tahu, Apa Saja Sih Penyebab GTM pada Anak?

BACA JUGA:Anak Bosan Makan Nasi? Ini 18 Ide Pengganti Nasi

Proses penyidikan ini menunjukkan komitmen KPK dalam menegakkan supremasi hukum dan memberantas korupsi di Indonesia.

Langkah-langkah tegas akan terus diambil untuk memastikan transparansi dan keadilan dalam penegakan hukum di negeri ini. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: