Infinix GT 10 Pro, Rekomendasi HP Gaming Buat Pemula

Infinix GT 10 Pro, Rekomendasi HP Gaming Buat Pemula

Infinix GT 10 Pro, Rekomendasi HP Gaming Buat Pemula-ist/jambi-independent.co.id-Pricebook.co.id

2. Performa

Ponsel ini sudah di tenagai dengan chipset mediatek dimensity 8050 (proses 6nm).

RAM 8 GB dan penyimpanan internal 256 GB, masih dapat di perluas dengan microSDXC.

Ponsel ini juga sudah di lengkapi dengan sistem pendingin cairan vapor cumber.

Untuk mengurangi panas ponsel saat digunakan.

3. Kamera 

Kamera infinix GT 10 pro ini sudah memiliki 3 lensa utama yaitu.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A73 5G dengan Konektivitas 5G Berkecepatan Tinggi

BACA JUGA:Samsung Galaxy A54 5G: HP Jangka Panjang yang Worth it untuk Kamu Miliki

- kamera utama 108 MP(wide, f/1.8)

- kamera makro 2 MP 

- sensor kedalam 2 MP

Kamera depan dengan 32 MP (wide, f/2.5).

BACA JUGA:Dinas Perikanan Tanjab Timur Terapkan Program Pengembangan Budidaya Perikanan Air Tawar

BACA JUGA:Jelang Idul Adha, Satgas Pangan Tanjab Timur Gelar Gerakan Pangan Murah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: