Tips Dapatkan Kualitas Tidur yang Baik
Ilustrasi Tidur-Foto : ilustrasi-Pixabay
Untuk memastikan tidur lebih nyenyak, sebaiknya matikan lampu tidur di kamar saat hendak tidur.
Menjaga kualitas tidur yang optimal merupakan salah satu cara untuk mempertahankan kesehatan tubuh.
Tidur juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, memelihara keseimbangan emosional, serta mengurangi tingkat stres.
Karena itu, mendapatkan tidur yang berkualitas sangat penting untuk kesehatan tubuh dan mental. Ada berbagai metode untuk meningkatkan kualitas tidur.
Jika telah mencoba langkah-langkah tersebut tetapi masih mengalami kesulitan tidur nyenyak, disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: