Telapak Tangan Selalu Berkeringat? Begini Alasan dan Cara Mengatasinya

Telapak Tangan Selalu Berkeringat? Begini Alasan dan Cara Mengatasinya

Ilustrasi. Ini alasan kenapa telapak tangan selalu berkeringat.-ist/jambi-independent.co.id-pixabay.com

Akibatnya, tubuh akan beradaptasi untuk mengoptimalkan kerja jantung dengan mengaktifkan saraf simpatis.

Kondisi inilah yang dapat menstimulasi kelenjar keringat untuk memproduksi keringat berlebih pada beberapa bagian tubuh, termasuk telapak tangan.

Kondisi Psikis

Penyebab telapak tangan berkeringat yang pertama adalah karena kondisi psikis, seperti merasa cemas, gugup, takut, dan tertekan.

Kondisi ini dapat menyebabkan sistem saraf bekerja secara berlebihan sehingga turut merangsang kelenjar keringat untuk memproduksi keringat secara berlebihan. 

BACA JUGA:Wah! Tiket Timnas Indonesia vs Bahrain Dimulai! Harga Termurah Rp300 Ribu, Jangan Sampai Kehabisan!

BACA JUGA:Kepala OPD yang Tak Loyal Ketar Ketir, Bupati Tebo Agus Rubiyanto Mulai Evaluasi Kabinet

Gangguan Kelenjar Tiroid

Kelenjar tiroid adalah kelenjar yang berfungsi memproduksi hormon tiroid untuk mengoptimalkan proses metabolisme tubuh.

Namun, apabila terjadi gangguan kelenjar tiroid, seperti hipertiroidisme, kelenjar tiroid akan memproduksi hormon tiroid secara berlebihan sehingga berisiko memicu peningkatan detak jantung serta produksi keringat berlebih pada tubuh.

Cara mengatasi tangan berkeringat:

Melakukan Relaksasi

Apabila keringat berlebih pada telapak tangan disebabkan oleh kondisi psikis, ada baiknya untuk melakukan teknik relaksasi secara rutin.

BACA JUGA:Tabrakan Kapal di Tanjabtimur, Tim SAR Jambi Evakuasi Seluruh Korban, Pencarian Dihentikan

BACA JUGA:Makan Bergizi Gratis, BGN Ajukan Tambahan Rp100 Triliun untuk Capai Target 82,9 Juta Penerima

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: