Kondisi Kincai Plaza di Kerinci Kian Memprihatinkan, Penyerahan Aset ke Pemkot Sungai Penuh Belum Jalan

Penampakan Kincai Plaza saat ini. Pedagang berharap bisa segera diperbaiki.-safrial/jambi-independent.co.id-
"Kita belum dapatkan informasi kapan akan diserahkan ke kota. Kami dapat kabar kalau ada surat dari Wali Kota Sungai Penuh terkait dengan aset Kincai plaza, namun belum ada arahan dari Bupati Kerinci terkait soal serah terima aset Kincai Plaza,” terangnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: