SAROLANGUN, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Aksi mengamuk soerang pensiunan TNI di Kantor Cabang BRI Sarolangun, Selasa 10 Mei 2022 siang tadi, tentu mengundang perhatian sejumlah pengunjung Bank.
Kedatangan Cik Asan, yang merupakan pensiunan TNI ini, datang ke kantor BRI dengan maksud mempertanyakan kejelasan kredit pembayaran pinjamannya di tahun 2017. Harusnya sudah selesai selama jangka waktu 5 tahun, namun malah menjadi 8 tahun. "Saya minjam Rp 100.000.000 selama 5 tahun, dengan angsuran Rp 2.095.000. Tapi kok dak selesai-selesai sudah 5 tahun," kata Cik Asan saat diwawancara di depan Kantor Cabang BRI Sarolangun, Selasa 10 Mei 2022. BACA JUGA:Waduh, Pensiunan TNI Ini Ngamuk di Bank BRI Sarolangun, Ini Penyebabnya BACA JUGA:Lima ASN di Pemkab Bungo Tersandung Kasus, Ini Kata Kepala BKPSDM Bungo Lanjutnya, kedatangannya ke Kantor BRI malah tidak mendapatkan solusi dari pihak Bank. "Mereka nyuruh saya datang lagi besok, karena orang yang mengurus berkas saya itu tidak ada," ujarnya usai keluar dari Kantor BRI Sementara itu, pihak Kantor Cabang Bank Rakyat Indonesia (BRI) saat ingin diminta keterangan terkait persoalan tersebut. Malah memilih bungkam dan tidak memberikan keterangan apa pun. "Tadi kita sudah jelaskan dengan yang bersangkutan," sebut salah satu pihak Bank BRI Sarolangun. (bam/zen)Soal Pensiuan TNI Ngamuk, Pihak BRI Sarolangun Pilih Bungkam
Selasa 10-05-2022,15:53 WIB
Reporter : bam
Editor : Rizal Zebua
Kategori :
Terkait
Selasa 15-04-2025,20:46 WIB
Proaktif Dalam Pelayanan Haji, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
Senin 14-04-2025,21:18 WIB
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Menjadi Ketua Umum PERBANAS Periode 2024–2028
Senin 14-04-2025,14:03 WIB
Optimis Terhadap Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
Minggu 13-04-2025,19:50 WIB
Pemberdayaan BRI Berhasil Buat Pengusaha Kue Ini Semakin Berkembang
Terpopuler
Selasa 15-04-2025,12:52 WIB
Mutasi Polri, Ini Daftar Nama 49 Pati dan Pamen yang Diganti, Ada Nama Kepala BNNP Jambi
Selasa 15-04-2025,15:08 WIB
Modus Jasa Penukaran Uang Baru untuk THR, Karyawan BNI Life Larikan Uang Korban Sampai Rp381 Juta
Selasa 15-04-2025,11:49 WIB
Jual Motor Curian ke Teman Korban, 3 Warga Dendang Disikat Polisi Kasus Curanmor
Selasa 15-04-2025,10:04 WIB
5 Zodiak yang Cocok dengan Aries, Pasangan Serasi untuk Si Petualang Berhati Api
Selasa 15-04-2025,15:35 WIB
Terungkap! Uang Hasil Penipuan Penukaran Uang THR Dipakai Karyawan BNI Life untuk Ini
Terkini
Rabu 16-04-2025,09:12 WIB
Pernah Mengantuk Setelah Makan? Ini Alasan Ilmiah yang Mungkin Belum Kamu Tahu!
Rabu 16-04-2025,08:54 WIB