3. Jantung Bekerja Lebih Cepat
Karena efek kafein dan nikotin yang sama, jadinya senyawa ini bekerja semakin kuat.
Saat jantung bekerja terlalu cepat akibat dua senyawa ini, beban yang dipikul jantung juga akan bertambah.
Sehingga, semakin lama fungsi jantung akan cepat rusak..
Pada wanita, berbagai senyawa racun dalam rokok juga bisa mengganggu pertumbuhan janin saat masih dalam kandungan.
4. Memicu Tekanan Darah Tinggi, Serangan Jantung, dan Stroke
Selain bahaya-bahaya di atas, merokok dan ngopi di waktu yang bersamaan juga bisa memicu tekanan darah tinggi.
Ketika keduanya dikonsumsi, kopi akan meningkatkan aliran darah, sedangkan rokok akan menyempitkan pembuluh darah.
BACA JUGA:Lantik Kades Terpilih, Bupati Kerinci Adirozal Ingatkan Kades Jangan Korupsi Dana Desa