Resep Sederhana Opor Ayam dengan Kuah Santan yang Kuning, Kental, dan Gurih

Senin 03-04-2023,15:11 WIB
Editor : Rizky

3 lembar daun jeruk

500 gram ayam (potong 10)

750 ml (3 gelas) santan

1 sdt gula pasir

1/2 sdt garam

Cara Membuat:

BACA JUGA:Bupati Bungo Salurkan Bantuan Korban Musibah Kebakaran

BACA JUGA:Kebutuhan BBM Jelang Lebaran Idul Fitri Diprediksi Meningkat, Pertamina Bentuk Satgas Rafi

1. Haluskan bawang merah, bawang putih, Desaku bumbu opor, dan air

2. Tumis bumbu halus hingga harum dan matang

3. Tambahkan daun jeruk dan serai, lalu tumis kembali hungga harum

4. Masukkan ayam, masak sampai ayam berubah warna

5. Tambahkan 250 ml santan, masak sampai kuah berkurang setengahnya

6. Tambahkan garam, gula, dan 500 ml santan, masak sampai ayam empuk

7. Opor ayam siap dihidangkan

Kategori :