Alasan Memilih Wajan Panggang Double Pan Happycall untuk Alat Masak di Rumah, Tahan Lama dan Anti Lengket

Kamis 07-03-2024,14:27 WIB
Reporter : Risza S Bassar
Editor : Risza S Bassar

Jangan mudah tergoda dengan harga murah karena kemungkinan besar palsu.

Di pasaran, mungkin Anda akan menemukan produk Happycall yang dijual dengan harga murah, berkisar antara Rp100 ribu - Rp300 ribu.

Ketika menemukannya, cek dengan teliti. Sebab, ada kemungkinan barang tersebut palsu.

Adapun wajan panggang Happycall asli dibanderol dengan harga mulai dari Rp800rb hingga Rp1,7 jutaan. Cukup tinggi memang, tapi itu sesuai dengan kualitasnya.

BACA JUGA:Yuk Nikamti Promo JCO, Jangan Ketinggalan

BACA JUGA:KPU Tebo Berhentikan Sementara PPK Kecamatan Sumay Dan Tengah Ilir

3. Baca Review Konsumen

Perhatikan pengalaman pembeli sebelumnya untuk membantu Anda mengetahui kualitas dari produk tersebut.

4. Bandingkan dengan produk asli

Produk Happycall asli pasti memiliki penampakan yang berbeda dengan yang palsu karena bahan, desain, dan fitur yang dimilikinya lebih berkualitas.

Produk Happycall asli terbuat dari bahan berkualitas tinggi dimana 97 persen penyusunnya adalah aluminium yang dilapisi titanium, graphene, ceramic, non stick, ceramic pro, dan X tinum plus coating. Kesemuanya kokoh dan tahan lama.

Sedangkan produk palsu menggunakan bahan murah dan mudah rusak. Dari segi tampilannya pun juga sangat terlihat berbeda, Happycall asli memiliki cat dan finishing yang rapih, sedangkan Happycall palsu catnya tidak rapih dan permukaannya kasar.

BACA JUGA:Bebas Frambusia, Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah Terima Sertifikat Dari Kemenkes RI

BACA JUGA:Gubernur Jambi Al Haris Sampaikan Usulan Petani Tanjab Timur Terkait Penambahan PSR

Itulah beberapa alasan mengapa wajan panggang Happycall dapat menjadi salah satu pilihan terbaik untuk alat masak Anda di rumah.

Jika tertarik, Anda dapat membelinya di marketplace terpercaya Blibli yang menjual produk original.

Kategori :