3 Ramuan Alami yang Bisa Mengatasi Insomnia Anda

Sabtu 29-01-2022,07:13 WIB

Gunakan dua atau tiga kantong teh untuk mendapatkan efek tidur yang nyenyak. 

3. Mandi air panas dengan minyak lavender

Mandi air panas dengan minyak lavender sebelum tidur bisa membantu membuat tubuh dan pikiran Anda santai, dan membuat kamu mendapatkan tidur yang lebih baik.

Sebuah studi tahun 2016 yang diterbitkan dalam jurnal Explore juga menyarankan menghirup aroma lavender sebelum tidur bisa meningkatkan kualitas tidur malam hari dan meningkatkan energi di siang hari.

Beberapa penelitian yang dilakukan pada wanita paruh baya dan pasien penyakit jantung juga menemukan lavender bisa meningkatkan kualitas tidur.

Para peneliti mengaitkannya dengan efek relaksasi lavender pada tubuh.(fny/jpnn)

Tags :
Kategori :

Terkait