JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ada berbagai cara yang bisa Anda lakukan agar wajah terlihat awet muda.
Salah satunya adalah dengan mengonsumsi buah. Ya, buah yang kaya akan berbagai kandungan nutrisi bisa memberikan manfaat untuk kulit Anda.
Kandungan nutrisi dan vitamin di buah ini akan membantu meregenerasi sel-sel kulit mati.
Wajah menua seiring bertambahnya usia dan itu merupakan hal yang terjadi pada setiap orang.
Baca Juga: Penderita Rematik, Hindari 3 Makanan Lezat Ini
Baca Juga: Nih, 5 Minuman Herbal yang Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh, Omicron Langsung Minggir
Namun, bukan berarti Anda tidak bisa mencegah wajah terlihat menua lebih cepat.
Nah, dengan konsumsi buah-buahan berikut ini, dapat membantu kulit wajah anda jadi awet muda.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Pisang
Pisang punya segudang manfaat yang bisa bantu kulit jadi lebih awet muda.
Buah yang identik dengan warna kuning ini dikenal bisa menjaga elastisitas kulit.
Hal itu karena pisang punya kandungan kalium dan seng.
Baca Juga: Lagi Flu? 5 Makanan Ini Bantu Percepat Kesembuhan Lho
Baca Juga: Simak! Ini Sejumlah Manfaat dan Efek Samping Konsumsi Jeruk
Ternyata bukan hanya buahnya saja yang bermanfaat. Kulit pisang juga punya manfaat yang dahsyat untuk membuat kulit kamu lebih cerah.