Antioksidan membantu dalam memerangi kerusakan sel, jaringan dan mencegah tubuh dari kerusakan karsinogenik yang berbahaya.
Konsumsi buah salak secara teratur dalam diet Anda bisa mengurangi risiko pembentukan wasir.(*/tav)
Artikel ini telah tayang di JPNN.com dengan judul 7 Manfaat Ajaib Buah Salak, Nomor 3 Bikin Wanita Bahagia