6 Manfaat Konsumsi Daun Labu Siam, Mampu Atasi Jerawat Hingga Anemia

 6 Manfaat Konsumsi Daun Labu Siam, Mampu Atasi Jerawat Hingga Anemia

Daun labu Siam bermanfaat untuk kesehatan tubuh dan kulit-Pixabay -Pixabay.com

Ini nantinya bisa memastikan selaput lendir tetap lembap sekaligus juga meningkatkan aktivitas sel darah putih.

Tidak hanya bisa mencegah kuman masuk ke dalam tubuh, tetapi kandungan vitamin dalam daun labu siam bisa membantu untuk melawan infeksi sesudah kuman masuk ke dalam tubuh.

3. Melindungi Otot Jantung

Daun labu siam juga mengandung manfaat kalsium yang sangat penting untuk melindungi otot jantung.

Jumlah kalsium cukup dalam daun labu siam ini bisa membantu otot jantung berkontraksi dan lebih santai.

BACA JUGA:Kementrian Perindustrian Tekankan Pentingnya Industri Digital Menuju Transformasi 4.0 

BACA JUGA:Melonjak 400 Persen, Pendapatan Bakrie Telecom Menjadi Rp 52,1 Miliar

Ini juga sangat penting untuk membantu sistem saraf dalam mempertahankan tekanan yang tepat pada arteri.

Otot jantung membutuhkan ion kalsium ekstraseluler untuk berkontraksi.

Dengan mengonsumsi daun labu siam ini, maka bisa meningkatkan jumlah kalsium yang nantinya akan berkumpul dengan troponin protein untuk merangsang sekresi cairan ekstraseluler dan penyimpanan intraseluler termasuk juga otot rangka.

4. Mengatasi Anemia

Daun labu siam mengandung zat besi yang sangat penting untuk mengatasi salah satu penyakit berat yakni anemia defisiensi besi.

BACA JUGA:130 Perusahaan Mendaftar di SIMIRAH 2, Dukung Program Minyak Goreng Murah 

BACA JUGA:PT. Dipo Jambi Launching Mitsubishi Fuso Euro 4 Sekaligus Beri Penghargaan Pada Customer Fleet

Dengan mengonsumsi daun labu siam, maka penyakit yang cukup berbahaya ini bisa teratasi dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jpnn.com