Luka Sayatan di Wajah Brimob Asal Jambi dan CCTV Jadi Pertanyaan, Ini Penjelasan Polisi
Polisi menjelaskan tentang luka sayatan di wajah Brimob asal Jambi yang tewas ditembak, serta CCTV.-Ilustrasi-Pixabay-
"Kemudian ada juga peluru yang mengenai lengan sebelah dalam juga tembus ke tubuhnya jadi itu diitung dua, begitu pula ada enam tembak luar, satu bersarang jadi yang keliling satu masuk atau keluar kemudian dari telapak tangan satu masuk satu keluar itu recoflet itu meninggalkan luka seperti sayatan," pungkasnya.
Kasus penembakan antar Polisi di rumah dinas Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo pada Jumat 8 Juli 2022 pukul 17.00 WIB menewaskan Brigadir Y.
BACA JUGA:Duh, Gegara Ini Jamaah Haji Asal Jambi Jatuh Sakit, Ini Penjelasan Kesra Provinsi Jambi
BACA JUGA:Apakah Menghilang Begitu Saja? Berpindah ke Mana Batu Kerikil Lempar Jumrah, Begini Penjelasannya
Rohani Simanjuntak, Bibi korban, berharap agar kasus tewasnya Yosua dapat diselidiki dengan adil. Kami merasa sangat kehilangan dan bersedih, begitu kejam pelaku itu memperlakukan anak kami," ucap Rohani terbata-bata menahan tangis pada Senin, 11 Juli 2022.
Kini, dirinya meminta dan berharap kepada Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Presiden Joko Widodo (Jokowi), agar kasus ini dapat ditangani dengan adil. (*)
Artikel ini telah terbit di disway.id, dengan judul Luka Sayatan Wajah Brigadir J dan CCTV Dipertanayakan, Polisi Angkat Bicara
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: disway.id