RS Bhayangkara M Hasan Palembang Polda Sumsel Raih Akreditasi Paripurna, Ini Pesan Kapolda Sumsel
RS Bhayangkara M Hasan Palembang Polda Sumsel Raih Akreditasi Paripurna-Ist/jambi-independent -
PALEMBANG, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Sebuah kebanggaan bagi Polda Sumatera Selatan (Sumsel). Pasalnya, Rumah Sakit Bhayangkara M
Hasan Palembang Polda Sumsel, mendapat akreditasi paripurna alias bintang 5.
Akreditasi ini didapat, melalui berbagai tahapan yang telah dijalani.
"Masuk dalam Daftar Rumah Sakit Terakreditasi Tingkat Paripurna Ranting BINTANG 5," kata Kapolda Sumse Irjen Pol A Rachmad Wibowo, Rabu 23 November 2022.
BACA JUGA:Susno Duadji Buka Bukaan Sosok Dibelakang Tambang Ilegal : Kementerian ESDM, Aparat Hukum hingga ASN
BACA JUGA:Ini yang Disampaikan Kapolda Jambi, Saat Tiba di Brimob Batalion C Kompi 3 Kerinci
Pengakuan ini sendiri, datang dari Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS), yang merupakan lembaga independent yang melaksanakan penilaian akreditasi
Lewat tangan dingin Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo, RS Bhayangkara M Hasan Palembang, berhasil mendapat Akreditasi Tingkat Paripurna Ranting Bintang 5.
Dari hasil survey yang dilakukan, RS Bhayangkara M Hasan
Palembang mendapat nilai minimal 80 %. Manajemen rumah sakit, dari penilaian itu, telah mendapat pengakuan dari pemerintah dan telah memenuhi standar yang ditetapkan.
BACA JUGA:Dealer Honda Sinsen Bahar Bagikan Voucher Motor Kesayangan untuk Konsumen Setia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: