Deretan Makanan ini Bisa Sebabkan Alergi, Bahkan Bisa Timbulkan Sesak Napas

Deretan Makanan ini Bisa Sebabkan Alergi, Bahkan Bisa Timbulkan Sesak Napas

Ilustrasi makanan-Pixabay-Pixabay.com

Penderita ini biasanya mengalami penyempitan saluran pernapasan, tekanan darah yang melonjak, hingga pingsan.

BACA JUGA:Arti Mimpi Digigit Anjing, Bisa Jadi Akan Menjadi Petanda Buruk

4. Kedelai

Tak hanya kacang, kedelai juga menyebabkan reaksi alergi terhadap tubuh.

Alergi kedelai umunya terjadi pada bayi, namun tak menutup kemungkinan orang dewasa juga mengalaminya.

Gejala alergi kedelai ditandai dengan munculnya ruam merah di kulit serta gatal-gatal.

Meski begitu, alergi kedelai bisa berdampak cukup berat terhadap penderita asma.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: