Pemanfaatan Sumur Bor oleh Satgas TMMD ke-121 Kodim 0415/Jambi untuk Menyiram Jalan Desa yang Berdebu

Pemanfaatan Sumur Bor oleh Satgas TMMD ke-121 Kodim 0415/Jambi untuk Menyiram Jalan Desa yang Berdebu

Memanfaatkan air sumur bor, Satgas TMMD ke-121 Kodim 0415/Jambi menyiram jalan desa yang berdebu.-ist/jambi-independent.co.id-

Hambali, Sekdes Desa Suka Maju, menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Satgas TMMD ke-121 dan Dandim 0415/Jambi atas bantuan dan fasilitas yang diberikan.

"Kami sangat terbantu dengan adanya sumur bor ini. Terima kasih kepada Satgas TMMD dan Dandim 0415/Jambi atas perhatian dan bantuannya," ujarnya.

BACA JUGA:Kasus Karhutla di Tanjab Timur Masih Bermunculan, 30 Hektar Lahan Terbakar

BACA JUGA:Telkomsel Hadirkan GraPARI Nusantara, Berikan Kemudahan dan Kenyamanan Layanan Telekomunikasi Digital di IKN

Kegiatan ini menjadi salah satu contoh nyata dari kepedulian TNI terhadap kebutuhan masyarakat, sekaligus meningkatkan kebersamaan dan kerjasama antara TNI dan warga Desa Suka Maju. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: