Nih, 5 Khasiat Rendaman Air Daun Kelor Campur Madu, Nomor 4 Bikin Melongo

Nih, 5 Khasiat Rendaman Air Daun Kelor Campur Madu, Nomor 4 Bikin Melongo

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Daun kelor merupakan salah satu tanaman herbal yang populer di masyarakat. Daun kelor memiliki segudang vitamin dan mineral yang baik untuk kesehatan tubuh.

Secangkir daun kelor mengandung nutrisi, protein, vitamin B6, vitamin C, zat besi, riboflavin (B2), vitamin A, dan magnesium.

Penyajiannya pun beragam, bisa langsung dikonsumsi mentah atau diminum sebagai jus.

Kamu juga bisa mencoba cara ini:

BACA JUGA : Obati Migrain dengan 3 Makanan Sehat Ini

BACA JUGA : 6 Manfaat Buah Pisang, Bisa Tingkatkan Kekuatan Otak Lho

Siapkan 3-5 tangkai daun kelor bersama tangkainya, lalu potong kecil-kecil. Setelah itu letakkan daun kelor dipanci dan siram daun kelor dengan air minum yang sudah mendidih.

Diamkan sekira 5 menit dan saring air daun kelor tersebut, kemudian campur dengan madu secukupnya.

Minum air rendaman daun kelor 2 kali sehari selama 3 hari, kemudian minum kondisional sesuai dengan kebutuhan, Anda akan mendapatkan sejumlah manfaat kebaikan daun kelor untuk kesehatan tubuh.

Berikut ini lima manfaat mengonsumsi air rendaman daun kelor campur madu, untuk kesehatan tubuh seperti dilansir laman Genpi.co.

BACA JUGA : 3 Makanan Ini Musuh Besar Penderita Diabetes, Langsung Bikin Gula Darah Naik Drastis! 

BACA JUGA : 6 Manfaat Konsumsi Susu Almond, Salah Satunya Bisa Cegah Penyakit Jantung

1. Bagus untuk kesahatan mata
Daun kelor mengandung vitamin A yang sangat tinggi, bahkan vitamin A pada daun kelor 4 kali lebih tinggi dari wortel.

Karena itulah mengonsumsi daun kelor setiap hari bagus untuk kesehatan mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: