Malah banyak orangtua dan anak-anaknya yang datang ke taman tersebut.
BACA JUGA:Putus Cinta hingga Alami Kerugian, Cek 3 Shio Diprediksi Kurang Beruntung di Tahun Kelinci Air 2023
Karena selain ada kursi taman, di Taman Jomblo juga ada fasilitas olahraga.
Jika kamu mengunjungi taman ini pada hari Sabtu, akan ada banyak makanan yang tersedia dan bisa kamu beli. Mantap!
Lokasinya di kawasan Tugu Keris Siginjai, Kotabaru, Kota Jambi.
Taman Remaja
Tak jauh dari Taman Jomblo, ada Taman Remaja yang juga bisa kamu kunjungi.
BACA JUGA:2 Oknum Wartawan Peras Perangkat Desa Hingga Rp50 Juta, Begini Nasibnya
Di sana, kamu bisa melihat indahnya taman yang dipenuhi oleh banyak tanaman, ada juga ayunan dan sebagainya.
Meski Namanya Taman Remaja, orangtua dan dewasa juga boleh datang kok.
Di depan taman itu biasanya juga banyak UMKM yang berjualan.
Jadi, gak ada salahnya nih coba nongkrong di Taman Remaja.
BACA JUGA:Resmi! Segini Angkutan Batu Bara yang Boleh Beroperasi di Provinsi Jambi