BACA JUGA:Keras Kepala, 5 Zodiak Ini Sering Gak Mau Ngalah dengan Pasangan
Sekaligus menjadi lambang kebebasan bagi rakyat Indonesia.
Uang koin ini juga melambangkan keanekaragaman hayati dan keindahan alam Indonesia.
Mengoleksi koin kuno merupakan investasi yang menguntungkan.
Sebab, harga koin kuno akan terus naik seiring berjalannya waktu.
BACA JUGA:5 Koin Kuno Ini Paling Dicari, Jangan Tanya Harganya! Bikin Auto Tajir Guys
3. Koin Rp250 (1945-1970)
Koin berikutnya juga berharga mahal dan paling dicari kolektor di Bengkulu dan sekitarnya.
Yakni koin pecahan Rp250 yang dibuat dalam rentang tahun 1945-1970.
Ini juga salah satu koin kuno paling mahal di Indonesia.
Pada koin tersebut terdapat gambar Burung Garuda dan Arca Batu Manjusyri dari Candi Tumpang Malang.
BACA JUGA:Rasionalisasi Proporsional Tertutup dan Metode Recruitment Calon Legislatif
Dua gambar inilah yang membuat koin tersebut istimewa.
Hanya sedikit jumlah koin ini di pasaran.