7. Jarang Olahraga.
Salah satu pemicu asam urat pada remaja adalah kurangnya aktivitas fisik dan olahraga, terutama di antara mereka yang cenderung rebahan.
Pentingnya aktivitas fisik dan olahraga tidak bisa diabaikan dalam proses pembuangan asam urat melalui keringat. Selain itu, tubuh yang aktif bergerak, baik secara umum maupun melalui olahraga, dapat meningkatkan sensitivitas insulin.*