Biar BBM Lebih Irit, Kalian Wajib Tahu Jarak ke Kota Jambi dari Tiap Kabupaten di Provinsi Jambi
Sungai Batanghari, sebagai salah satu ikon di Kota Jambi.-Wikipedia-
Kabupaten dengan ibukota bernama Kota Kualatungkal ini, paling dekat dengan Batam. Lewat Pelabuhan Roro, banyak warga yang menyeberang menuju Kota Batam.
Nah, untuk menuju Kota Jambi, jarak yang harus ditempuh adalah 130,78 kilometer.
BACA JUGA:Diduga Korban Pembunuhan, Identitas Mayat Dalam Lubang Bekas PETI Belum Terungkap
BACA JUGA:Terbaru..!! Biaya Klaim Pengobatan BPJS ke Rumah Sakit Naik, Cek Aturan Lengkapnya...
8 Tanjab Timur
Namanya hampir sama dengan Kabupaten Tanjab Timur. Selain itu, kabupaten dengan ibukota Kota Muarasabak ini, memiliki jarak yang hampir sama jika menuju ke Kota Jambi. Yaitu 129,44 kilometer.
9. Muarojambi
Kabupaten Muarojambi, hampir mengitari Kota Jambi sepenuhnya. Kabupaten dengan ibukota bernama Kota Sengeti itu, jarak tempuhnya ke Kota Jambi hanya 58,93 kilometer saja.
10. Batanghari
Kabupaten Batanghari ibukotanya bernama Kota Muarabulian. Kabupaten yang juga sebagai gerbang ke Kota Jambi itu, cukup dekat dengan Kota Jambi, yaitu hanya 27 kilometer.
Nah, di atas tadi adalah jarak yang harus ditempuh dari kabupaten atau kota di Provinsi Jambi, jika kalian ingin ke Kota Jambi.
BACA JUGA:Unja Bangun Gedung UNIFAC, FKIK, dan Pascasarjana, Ini Progresnya
Ingat jika berkendara, hemat-hematlah penggunaan BBM anda. Jangan boros. Kondisi kendaraan pun harus dijaga. Karena itu juga mempengaruhi BBM kalian, selain itu juga yang terpenting adalah keselamatan kalian di jalan. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: