Apple Mulai Garap iPhone dan iPad Lipat, Belum Diproduksi Massal, Ini Kendalanya

Rabu 21-02-2024,09:00 WIB
Reporter : Surya Elviza
Editor : Surya Elviza

Awalnya ditunda pada 2020, fokus proyek itu bergeser ke arah iPad yang dapat dilipat ke dalam dengan layar delapan inci.

Pendekatan itu bertujuan untuk melonggarkan persyaratan daya tahan dibandingkan dengan ponsel.

BACA JUGA:Sekda Provinsi Jambi Sudirman: Batu Bara Tidak Boleh Berhenti, Cuma Arus Lalu Lintas Dioptimalkan..

BACA JUGA:Prabowo Subianto Unggul Telak Quick Count, Pakar Harap Rival Sampaikan Pidato Legowo atas Hasil Pilpres 2024

Meski demikian, Apple tampaknya berkomitmen untuk menyelesaikan masalah gawai lipat yang saat ini sering ditemukan seperti layar yang tidak mulus di bagian lipatan.

Meskipun ada upaya berkelanjutan, peluncuran iPhone atau iPad lipat tidak akan diadakan dalam waktu dekat. *

 

Kategori :