Wajib Diketahui! Manfaat Konsumsi Telur Rebus Bagi Kesehatan

Jumat 03-05-2024,13:18 WIB
Reporter : Enggar
Editor : Enggar

Tapi tahukah kamu bahwa telur rebus juga mengandung berbagai macam nutrisi yang diperlukan tubuh selain protein.

Seperti halnya vitamin A,D,E, B12, riboflavin, kolin, yodium, fosfor, besi, seng, dan selenium.

BACA JUGA:Perkuat UMKM dan Ekonomi Syariah, Bank Indonesia Provinsi Jambi Gelar Siginjai 2024

BACA JUGA:Ini 7 Sifat yang Dimiliki Zodiak Aquarius sehingga Terlihat Mempesona

2. Membuat Kenyang Lebih Lama

Telur memiliki kandungan protein yang dapat membantu memperlambat pencernaan.

Telur juga mengandung lemak sehat yang dapat memberikan rasa kenyang lebih lama, karena lemak membutuhkan waktu lebih lama untuk dicerna dibandingkan karbohidrat atau protein.

Sehingga kombinasi dua kandungan yang dimiliki telur jika dikonsumsi dapat membuat rasa kenyang lebih lama.

Serta saran untuk konsumsi telur sebaiknya direbus karena lebih sehat.

BACA JUGA:Hasil Piala Asia U-23 2024, Kalah 1-2 dari Irak, Indonesia Gagal Mengunci Gelar Juara 3

BACA JUGA:Indonesia Vs Irak Piala Perebutan Juara Tiga Piala Asia U-23 2024, Skor Sementara 1-1

3. Menjaga Kesehatan Tulang

Pada telur rebus juga mengandung vitamin D yang dapat membantu penyerapan kalsium, yaitu mineral paling penting untuk kesehatan tulang serta gigi.

Apabila mengkonsumsi telur rebus secara teratur dapat membantu mencegah dari osteoporosis serta menjaga kesehatan tulang.

4. Memperkuat Imun Tubuh

Sejumlah nutrisi yang dimiliki telur penting untuk kesehatan Imun dimana termasuk vitamin A, D, B12, dan selenium.

Kategori :