Ternyata Sukun Itu Bermanfaat untuk Kesehatan, Lho!

Rabu 24-04-2024,15:12 WIB
Reporter : shesil
Editor : Risza S Bassar

BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI Ditolak? 4 Faktor Ini Bisa Jadi Penyebabnya

Penelitian juga menunjukkan bahwa asam lemak omega-3 dapat meningkatkan PCOD pada wanita.

Antioksidan yang terkandung dalam buah sukun juga memiliki kemampuan untuk mencegah kanker prostat dan ovarium.

Jadi, tidak perlu ragu untuk mengonsumsi buah sukun demi mendapatkan manfaatnya yang beragam.

Dengan secara teratur makan buah sukun, Anda tak hanya menikmati rasanya yang lezat, tapi juga memberikan dukungan penting bagi kesehatan tubuh secara keseluruhan. *

Kategori :