Rutin Gunakan HP dan Komputer, Ikuti 7 Tips Menjaga Kesehatan Mata, Jadi Segar dan Fresh

Rutin Gunakan HP dan Komputer, Ikuti 7 Tips Menjaga Kesehatan Mata, Jadi Segar dan Fresh

Tips menjaga kesehatan mata bagi pengguna Hp dan komputer -Foto : ilustrasi-Net

BACA JUGA:Mau Tahu Status Pinjaman KUR BRI 2023 Disetujui atau Tidak? Cek Disini Gratis

Bisa juga mengistirahatkan mata selama 15 menit tiap dua jam sekali. Jika mata Anda terasa kering, seringlah mengedipkan mata.

3. Rajin olahraga

Penelitian mengungkapkan, olahraga bisa mengurangi risiko kehilangan penglihatan akibat tekanan darah tinggi, diabetes, dan kadar kolesterol yang tinggi.

Selain itu, cara menjaga kesehatan mata juga dapat dilakukan dengan tidak mengabaikan berbagai masalah pada mata. 

Segera periksakan ke dokter mata jika keluhan pada mata terus berlanjut, atau jika mata terasa bengkak, sensitif terhadap cahaya, seperti ada bintik-bintik gelap mengambang ketika melihat, atau jika Anda mengalami gangguan penglihatan.

4. Gunakan fitur dark mode

Cara menjaga kesehatan mata dengan menggunakan fitur dark mode yang ada di ponsel Anda. Jika sudah diaktifkan, latar belakang di ponsel menjadi lebih gelap dan teks menjadi lebih terang. 

BACA JUGA:Dampak Kabut Asap Karhutla, Disdik Tebo Keluarkan Surat Edaran Laksanakan Kegiatan Belajar Daring

BACA JUGA:Lahan Gambut Rusak Butuh Waktu Lama untuk Perbaikan

Mode ini akan terasa lebih nyaman bagi mata, terutama dalam ruang yang gelap. Meski demikian, dark mode bukan solusi bagi masalah keringnya atau lelahnya mata karena terlalu jarang berkedip.

5. Rutin memeriksakan mata

Setiap orang, mulai dari anak-anak hingga usia lanjut, dianjurkan untuk memeriksakan mata ke dokter spesialis mata setidaknya 2 tahun sekali. 

Orang dewasa yang sudah berumur lebih dari 40 tahun bahkan disarankan untuk memeriksakan mata setahun sekali. Ini berguna untuk mencegah penyakit mata yang berkaitan dengan bertambahnya usia, seperti degenerasi makula, glaukoma, dan katarak. 

Sedangkan anak-anak harus diperiksa, setidaknya dua tahun sekali, untuk mendeteksi masalah penglihatan yang mungkin dapat memengaruhi kemampuan belajarnya. Anak-anak tidak perlu harus sudah bisa membaca untuk melakukan pemeriksaan mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: